HOME

23 Februari, 2021

JANGAN MEREMEHKAN ORANG LAIN

Jangan Meremehkan Orang Lain

Ada yang mengatakan setiap orang mempunyai kelebihan. Seperti apapun orangnya pasti terdapat kelebihan yang tersimpan. Bagaimanapun orang yang terlahir membawa ketentuanya sendiri. Termasuk kelebihan berupa skill, rezeki, dan takdirnya. Oleh karena itu, jangan pernah kita mermehkan seseorang. Karena ketika kita meremehkan berarti kita telah mengabaikan kelebihanya.

            Meremehkan seseorang artinya mengabaikan kelebihanya. Selanjutnya akan mempengaruhi kita untuk belajar dari kelebihan orang lain. Berarti kita telah membuang kesempatan. Sebuah kesempatan belajar dari kelebihanya.

            Setiap diri kita punya anggapan bahwa dia jelek atau tidak mempunyai kelebihan, secara tidak langsung bahwa kita telah terasumsi sikap negatif. Karena keyakinan yang sudah kita yakini keadaan akan mendukung kita. Maka dari itu, janganlah pernah mempunyai anggapan jelek.

            Berpikir positiflah, dengan tidak meremahkan kelebihan orang lain. Sebodoh apapun orang tersebut pasti mempunyai kelebihan yang dapat kita pelajari. Bisa kita mempelajari dari sikap ketegasanya, kedisiplinanya atau yang lain. Karena meremehkan orang lain, merupakan bagian mengabaikan kelebihanya.

Baca artikel yang terkait :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

SERVICE KEYBOARD YAMAHA SURABAYA PAK ADI WARSITO Telpn. 081217262829 / 085102297969

    Kami Menerima Panggilan dan Berpengalaman  SERVICE KEYBOARD YAMAHA SURABAYA "Melayani Segala Kerusakan Dari Yang Ringan Sampai Bera...