HOME

30 November, 2021

Status Dan Peran Manusia Berdasarkan Tinjauan Sosiologis Dan Psikologis

Kepribadian setiap individu selain dibentuk oleh dirinya juga dibentuk oleh masyarakat dan lingkungan sekitarnya. Faktor yang mempengaruhi tersebut misalnya,

1. Struktur individu, dipengaruhi oleh keturunan seperti sifat pemarah, cerdas, dan sebagainya.

2. Temporer (keadaan sementara), dipengaruhi oleh kondisi seperti stimulus pada orang yg lapar akan berbeda dengan orang yang kenyang.

3. Aktivitas yang sedang berlangsung, di pengaruhi oleh aktifitas, jika aktifitas sejalan dengan stimulus maka akan terjadi reaksi kompromi, tapi jika tidak sejalan maka akan muncul sikap acuh.

        4.  Respons atau reaksi, dipengaruhi oleh stimulus, jika stimulus kuat akan cepat memberi reaksi, begitu juga sebaliknya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

SERVICE KEYBOARD YAMAHA SURABAYA PAK ADI WARSITO Telpn. 081217262829 / 085102297969

    Kami Menerima Panggilan dan Berpengalaman  SERVICE KEYBOARD YAMAHA SURABAYA "Melayani Segala Kerusakan Dari Yang Ringan Sampai Bera...