Contoh Soal UAS/PAT/PAS Pendidikan Agama Islam (PAI) Tingkat MI/SD dengan Kunci Jawabanya
1.
Perhatikan beberapa peristiwa berikut ini !
· Kemungkaran,
kemaksiatan, seperti perjudian, perjinahan sudah merajalela
· Kejahatan,
pembegalan, pembunuhan dan pemerkosaan semakin meningkat dan terjadi kapan saja
· Munculnya
binatang yang bicara yang bicara dengan manusia
· Semakin sedikit
orang arif dan sudah banyak orang jahil (bodoh)
peristiwa
di atas merupakan tanda-tanda...!
a. Yaumul Mizan
b. Yaumul Hisab
c. Yaumul Qiyamah
d. Yaumul Mahsyar
2.
Taurat, Zabur, Injil, dan Al Qur’an adalah wahyu Allah yang
diturunkan kepada para nabi. Al Qur’an
adalah kitab Allah yang diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW. Salah satu fungsi
Al Qur’an yaitu sebagai .....
a.
Tiruan
kitab-kitab sebelumnya
b.
Lanjutan
kitab sebelumnya
c.
Jawaban
dari kitab sebelumnya
d.
Sebagai penyempurna kitab sebelumnya
3.
Perhatikan pernyatan berikut ini
1.
Ibu
Dena meninggal dunia karena sakit
2.
Hancurnya
alam semesta dan seisinya
3.
Ani
mengalami kecelakaan di jalan raya
4.
Terjadi
banjir di Desa tempat tinggal Rina
Dari
pernyatan tersebut. Yang merupakan kiamat kubro ditunjukkan oleh nomor ....
a.
1
b.
2
c.
3
d.
4
4.
Cahyo mengerjakan
soal-soal ujiannya sendiri dengan penuh percaya diri,
karena tidak ingin berbohong pada diri sendiri dan pada Guru. Sifat cahya
tersebut meneladani sifat Rasulullah Muhammad SAW yang ditunjukkan beliau sejak
masih kecil sehingga beliau sukses dalam perdagangan. Sifat yang cahyo teladani
adalah...
a.
Rajin
b.
Sabar
c.
Teliti
d.
Jujur
5.
Bacalah beberapa ketentuan sholat berikut :
1)
Salam
2)
Meletakkan
tangan kanan di atas tangan kiri
3)
Membaca
surah Al Fatihah setiap rokaat
4)
Membaca
takbir setiap beralih dari gerakan 1 ke gerakan lain
Pernyataan
diatas yang termasuk Rukun Sholat adalah nomor ...
a.
1
dan 2
b.
3
dan 4
c.
2
dan 3
d.
1 dan 3
6.
Dari pernyataan berikut yang termasuk hal yang bisa membatalkan
shalat adalah ....
a.
Mengarahkan
pandangan ke tempat sujud
b.
Mengangkat
kedua tangan sebelum rukuk
c.
Melakukan banyak gerakan selain gerakan shalat
d.
Membaca
tasbih sekali sujud/rukuk
7.
Salat sunah yang dicontohkan Rasulullah antara lain :
1)
Salat
tarawih
2)
Salat
dhuha
3)
Salat
witir
4)
Salat
rawatib
Diantara salat
sunnah diatas, salat yang dikerjakan pada malam Bulan Ramadhan ditunjukkan nomor:
a.
1) dan 3)
b.
1) dan 2)
c.
2) dan 3)
d.
2) dan 4)
8.
Perhatikan beberapa ketentuan berikut :
1)
Mengakhiri
makan sahur
2)
Niat
puasa pada malam hari
3)
Berdoa
ketika berbuka
4)
Beragama
islam
Hal
yang termasuk rukun puasa ditunjukkan oleh nomer....
a.
4
b.
1
c.
3
d.
2
9.
Perhatikan tabel berikut :
No. |
Macam zakat |
Nisab Zakat |
1 |
Zakat fitrah |
3,4 kg |
2 |
Kambing |
20-100 ekor |
3 |
Emas |
85
gram |
4 |
Rikaz/barang temuan |
1/3 |
Dari tabel diatas pasangan zakat dan nisab yang benar ditunjukkan
oleh nomor ...
a.
4
b.
3
c.
2
d.
1
10.
Pernyataan berikut merupakan contoh Takdir Muallaq
adalah….
a.
Tina rajin belajar agar menjadi anak pintar
b.
Toni
menikah dengan orang Kalimantan
c.
Anak
pertama Bu Ria perempuan
d.
Pak
Hadi meninggal di usia 40 Tahun
11.
Nabi Adam dan Hawa dikeluarkan dari surga karena memakan buah
khuldi yang dilarang Allah. Ia berdosa karena bujuk rayu syaiton. Kemudian Nabi
Adam dan Hawa memohon ampun kepada Allah SWT dengan sunguh-sunguh. Hal terpuji
yang dapat diteladani dari kisah nabi Adam adalah...
a.
Jujur
b.
Mandiri
c.
Bertaubat
12. Suatu
hari bapak Hermawan ikut pengajian di masjid yang ada disekitar rumahnya,
materi yang disampaikan oleh Ust Shodiq adalah kandungan surat Al-Ma’un setelah
mengikuti pengajian tersebut Hermawan terketuk hatinya untuk menyantuni fakir
miskin dan anak yatim yang semata-mata hanya mengharap ridho dari Allah SWT. Dari cerita tersebut dapat
disimpulkan bahwa bapak Hermawan termasuk orang yang ….
A. Ikhlas
B.
Khauf
C.
Riya’
D.
Bertaubat
13.
Memberikan pujian kepada Allah dengan cara sikap rela menerima dan merasa cukup atas
hasil usaha yang diusahakannya serta menjauhkan diri dari rasa tidak puas dan
perasaan kurang merupakan pengertian dari ….
a.
Ikhtiar
b.
Sabar
c.
Syukur
d.
Qanaah
14.
Seorang petani jagung ketika ia mencangkul ladangnya lebih dalam ia
tak sengaja menemukan harta uang kuno zaman dulu, ketika ditaksir senilai Rp.
125.000.000. Jika Nishab zakat rikaz adalah 20% berapa zakat yang harus dikeluarkan?
a.
30.000.000
b.
45.000.000
c.
25.000.000
d.
20.000.000
15.
البصير (al-bashir) makna asmaul husna disamping
adalah…
a.
Maha besar
b.
Maha melihat
c. Maha mendengar
d.
Maha kekal
Tidak ada komentar:
Posting Komentar